Cara Menggunakan RDM Mobile (Via Android)
"Pastikan RDM di Madrasahnya menggunakan Hosting, buka Via Instaler atau VDI."
Langkah-langkah yang harus di lakukan untuk menginstal RDM Mobile di Handphone Android.
1. Pastikan memiliki data Interet atau tersambung dengan jaringan Wi-fi.
2. Masuk ke Aplikasi Play Store, kemudian ketik RDM - Raport Digital Madrasah. kemudian Instal.
3. Setelah proses Instal selesai, klik Buka. Maka akan tampil tampilan seperti ini.
4. Masukan NSM Madrasah. (contoh: untuk NSM Madrasah Aliyah Negeri Tojo Una Una : 131172090010). Kemudian Chek Server RDM.
5. Setelah itu, maka tampilan RDM Mobile akan Menjadi tampilan seperti berikut.
Catatan :
1. Untuk Guru
Username: (Nuptk/NPK)
Password : (Dibuat oleh proktor Madrasah)
2. Untuk Siswa
Username : (NISN)
Password : (Dibuat oleh proktor Madrasah)
Posting Komentar